Senin, 30 September 2013

RESUME TDA PERT 2,3,4

PROSES DOKUMENTASI APLIKASI

    

     Proses Dokumentasi adalah tahapan-tahapan dari dokumentasi yaitu dari awal sampai akhir  yang terdiri dari Pendiskripsian kebutuhan ,desain ,koding/pemrograman dan yang terakhir adalah testing.
1.Pendiskripsian kebutuhan yaitu mendiskripsikan kebutuhan- kebutuhan dalam pembuatan  suatu aplikasi yang sesusai dengan
tujuan dibuatnya  aplikasi tersebut.
2.Desain yaitu pengonsepan dan perancangan desain aplikasi  karenadesain juga termasuk kategori yang sangat penting dalam  pembuatan  suatu aplikasi.
 3.Koding atau pemrograman yaitu proses pengkodingan atau pembuatan  aplikasi atau fungsi-fungsi aplikasi sesuai dengan kebutuhan.
 4.Testing ini sangat diperluakan sebelum sebuah aplikasi siap untuk  digunakan oleh user proses testing sebagai pengecekan apakah  aplikasi yang dibuat sudah memenuhi standar kebutuhan .
#Kategori dalam pembuatan dokumentasi aplikasi
1.    Plans berfungsi sebagai kontrol pembuatan aplikasi yang biasanya  berisi    tentang rencana dan tujuan   pembuatan aplikasi.
2.    Reports dokumen yang digunakan untuk melaporkan bagaimana sumber digunakan selama       pengembangan apliksai ,ini termasuk salah satu dokumen project manager.
3.    Standar ini menjelaskan tentang pengimplementasian proses
4.    Working Paper ini berfungsi merecord  proses implementasi dan juga pengidentifikasian masalah dalam  pengembangan aplikjasi.
5.    E-Mail merecord komunikasi sehari –hari antara project manager dan development enginers.
6.   
#PRODUCT DOCUMENTATION
      Dokumentasi produk berkenaan dengan gambaran suatu produk software/ sistem yang telah jadi. Tidak seperti dokumentasi proses, dokumentasi produk biasanya berguna untuk waktu yang lebih lama, selama produk tersebut masih digunakan. Dokumentasi produk melingkupi user documentation yang memberitahu pengguna bagaimana cara mengoperasikan produk software, dan system documentation yang utamanya diperuntukkan bagi teknisi maintenance

Senin, 09 September 2013

#TEKNIK DOKUMENTASI APLIKASI#


#TEKNIK DOKUMENTASI APLIKASI#
Aplikasi adalah  perangkat lunak untuk menginputkan,mengolah,memanipulasi data dalam Komputer  ,  aplikasi tidak hanya dapat tersimpan pada Komputer  aplikasi juga dapat tersimpan pada device selain computer dan juga dapat disimpan pada storage salah satunya adalah harddisk.

Software adalah sebuah media untuk menghubungkan user (BRAINWARE) dengan hardware untuk menjalankan aplikasi.

Dokumentasi adalah  me record terjadinya suatu peristiwa  atau kegiatan dapat berbentuk,suara,gambar ataupun tulisan.

Teknik Dokumentasi Aplikasi adalah mengarsipkan   dan mendeskripsian komponen – komponen dalam pembuatan sebuah aplikasi seperti rancangan , Software Requirements  Spesification, Interface Requirements Spesification, Software Design Document.

Dokumentasi ini diperlukan untuk :
1. Mempelajari cara mengoperasikan sistem
2. Sebagai bahan pelatihan
3. Dasar pengembangan sistem lebih lanjut
4. Dasar bila akan memodifikasi atau memperbaiki sistem di kemudian hari
5. Materi acuan bagi Auditor
6. Back-up
7. Mempermudah komunikasi di antara sesama pegawai
8. Menghilangkan ketergantungan yang kritis

Software Crisis diantaranya adalah :
1. Proyek berjalan melebihi anggaran yang direncanakan.
2. Proyek melebihi waktu yang ditentukan.
3. Tidak Efisien
4.Berkualitas Rendah
5.Perangkat Lunak tidak memenuhi syarat
6.Proyek tidak dapat dikelola

Software Crisis terdiri dari masalah yang berhubungan dengan :
1.Bagaimana Mengembangkan Software.
2.Bagaimana memelihara software yang ada.
3.Bagaimana mengimbangi permintaan softwarev yang makin besar.